DIKLAT SKK PENGETAHUAN SATWA KUDA KRIDA PPB DAN REFRESHING ANGKATAN XXXV

Dewan Saka Bhayangkara didampingi oleh Pamong Saka BRIPKA BRIPKA ANDIK P.S., S.H. memimpin pelaksanaan Diklat SKK Pengetahuan Satwa Kuda Krida PPB kepada anggota Saka Bhayangkara angkatan XXXV di Stable Ds. Selopanggung Kec. Semen Kab. Kediri, Minggu (10/9)

Diharapkan Anggota Saka Bhayangkara mengetahui dan memahami jenis-jenis kuda, manfaat satwa kuda, dan cara perawatan sesuai tingkat SKK Pengetahuan Satwa Krida PPB Saka Bhayangkara. 

Setelah pelaksanaan Diklat, anggota Saka Bhayangkara melaksanakan refreshing ke kawasan wisata Air Terjun Dholo untuk melepas kejenuhan selama latihan dan meningkatkan motivasi antusias anggota Saka Bhayangkara. (SP1)



Share on Google Plus

About DSB 9

    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Posting Komentar